JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 5 No. 3 (2021): 2021

Globalisasi sebagai Pengaruh Nilai Nasionalisme bagi Generasi Muda

Pujasmara, Destiani Dwi (Unknown)
Furnamasari, Yayang Furi (Unknown)
Dewi, Dinie Anggraeni (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Oct 2021

Abstract

Globalisasi yang hadir saat ini mengakibatkan terjadinya penyampaian informasi dan mobiltitas individu satu dengan individu lain bergerak secara pesat, bahkan saling berbeda daerah sekalipun. Hal ini dapat memungkinkan terjadinya suatu interaksi individu dengan suatu kelompok misalnya negara menjadi dekat, atau dapat dikatakan bahwa interaksi yang terjadi ini dapat mengakibatkan adanya pengaruh yang kuat dari nilai-nilai budaya luar negeri yang mempengaruhi suatu masyarakat, khusunya generasi muda. Beberapa nilai dan budaya yang diserap masyarakat banyak yang tidak sesuai dengan nasionalisme dan identitas bangsa. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana identitas bangsa pada saat ini. Metode penelitian yang digunakan adalah tinjauan literatur yakni dengan membaca dan mencatat. Hasil penelitian menunjukan bahwa terlihat adanya pergeseran nilai-nilai lama yang tercermin dalam cara bergaul dan cara berkegiatan sehari-hari. Selain dari itu, terdapat nilai-nilai baru yang diadopsi dari budaya luar negeri yang merupakan hasil dari adanya globalilasi.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...