Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran
Vol 9, No 2 (2021): July 2021

Bentuk Adaptasi Komunikasi Mahasiswa Asing Asia (Studi Resiliensi Mahasiswa Thailand Di Indonesia)

Syamsul Cahyo Arifin (Universitas Muhammadiyah Yogyakarta)
Aris Fauzan (Universitas Muhammadiyah Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2021

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mengetahui adaptasi komunikasi pada mahasiswa asing asia. Adaptasi komunikasi merupakan syarat yang paling penting ketika hidup di negara lain. Artikel ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Adapun metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Artikel penelitian ini mengungkap bahwa terdapat bentuk adaptasi komunikasi yang dialami oleh mahasiswa asing asia seperti kursus dan pelatihan bahasa Indonesia, membaca buku, melakukan percakapan, dan mengikuti kegiatan kampus.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

dimensi

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran is a peer-reviewed, open access journal that provides publication of articles in all areas of educational research. It aims to promote excellence through the dissemination of high-quality research findings and provide a platform for scientists and ...