IJODASI : International Journal of Disabilities and Social Inclusion
Vol. 1 No. 02 (2021): September 2021

Era Pendidikan 4.0: Tantangan Baru Sistem Pembelajaran

Izzatun Ni`mah (SD Negeri 01 Pulorejo, Winong, Pati)
Nanik Suntarti (SD Negeri 01 Pulorejo, Winong, Pati)



Article Info

Publish Date
13 Feb 2022

Abstract

Saat ini perekonomian sedang mengalami transformasi yang fenomenal. Sejak dari revolusi industri, telah ada beragam informasi dan teknologi komunikasi, yang memainkan peran penting dalam gaya hidup sehari-hari, dan menciptakan masyarakat digital. Kecakapan hidup atau inovatif keterampilan untuk hidup di era Pendidikan 4.0, selain memiliki keterampilan abad 21 yang terdiri dari kepemimpinan, kolaborasi, kreatif, literasi digital, komunikasi efektif, kecerdasan emosional, kewirausahaan, warga dunia, pemecahan masalah dan kerja tim. Ini juga harus meliputi keterampilan membangun bangsa yang cerdas atau insan yang cerdas berpikir kritis, kreativitas dan inovasi, pemahaman lintas budaya, informasi dan keterampilan literasi media, karier, dan pembelajaran.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ijodasi

Publisher

Subject

Humanities Education Other

Description

International Journal of Disabilities and Social Inclusion- IJODASI, E-ISSN : 2775-9571 is an International, multidisciplinary, peer reviewed / refereed open access journal. The areas covered by Journal include all type of disabilities and a wide range of advanced fields such as: Psychosocial ...