ABDIMAS SILIWANGI
Vol 5, No 2 (2022): Juni 2022

IMPLEMENTASI MODEL PEMBERDAYAAN PROGRAM UMKM DALAM MENUMBUHKAN KEMANDIRIAN BERWIRAUSAHA

Nia Hoerniasih (Program Studi Pendidikan Luar Sekolah, Universitas Singaperbangsa Karawang)
Dadang Danugiri (Program Studi Pendidikan Luar Sekolah, Universitas Singaperbangsa Karawang)
Dian Nurdiansyah Nurdiansyah (Program Studi Pendidikan Luar Sekolah, Universitas Singaperbangsa Karawang)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2022

Abstract

Usaha mikro kecil menengah (UMKM) merupakan salah satu bisnis yang mulai banyak diminati masyarakat di Indonesia dan juga sebagai penopang perekonomian bangsa. UMKM juga dijadikan salah satu terobosan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Oleh karena itu perlu sekali melakukan program pemberdayaan program UMKM agar para pelaku Bisnis UMKM dapat lebih meningkatkan taraf kehidupannya. Perlunya kemandirian masyarakat seperti para pelaku bisnis UMKM ini diharapkanĀ akanĀ mampu mengurangi angka pengangguran jika melihat fakta lapangan pekerjaan yang semakin terbatas dengan jumlah tenaga kerja yang belum terserap terus bertambah. Melalui metode praktek langsung model pemberdayaan program UMKM yang telah di laksanakan menunjukkan adanya perubahan dan dapat menyembuhkan kemandirian para pelaku UMKM.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

abdimas-siliwangi

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Library & Information Science Social Sciences

Description

Journal of Abdimas Siliwangi IKIP Siliwangi aims to publish the results of the study of learning theory, the results of community service in the field of education. The manuscripts contained in this journal include the study of theories in the field of teaching and learning process education, as ...