SYAMIL: JURNAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (JOURNAL OF ISLAMIC EDUCATION)
Vol 8 No 2 (2020): SYAMIL: Journal of Islamic Education

Implementation of Student Teaching Ability in Field Work Practice at IAIN Samarinda

Ananiah, Ananiah (Unknown)
Fitriyanto, Febriawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Dec 2020

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis kemampuan mahasiswa dalam bidang pengajaran pada praktek kerja lapangan. Adapun jenis penelitian dalam artikel ini yaitu deksriptif kualitatif. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknil purposive sampling, sedangkan teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian mengemukakan bahwa kemampuan mahasiswa dalam mengajar memiliki rencana yang baik yaitu dengan membuat RPP sesuai standar proses, mampu melaksanakan pembelajaran dengan membuka pelajaran dengan baik, memberi penguatan dan keterampilan dalam mengelola kelas selama pelajaran berlangsung serta mampu menutup pelajaran dengan menyusun rangkuman materi bersama. Selama proses pembelajaran berlangsung mahasiswa yang mengajar pada praktek kerja lapangan menggunakan metode dan strategi yang sesuai dengan apa yang berlaku pada kurikulum sekolah tempat berlangsungnya praktek lapangan.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

syamil

Publisher

Subject

Religion Humanities Education

Description

SYAMIL: JURNAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (JOURNAL OF ISLAMIC EDUCATION) PASCASARJANA UINSI SAMARINDA (p-ISSN: 2339-1332, e-ISSN: 2477-0027) It is an International Education Journal published by Post Graduate of UINSI Samarinda, Indonesia. The journal is pursues the academic exploration on Islamic ...