Indonesian Journal of Innovation Studies
Vol. 20 (2022): October

Disposable Diaper Product Packaging Design (POCA): Desain Kemasan Produk Popok Cuci Pakai (POCA)

Kurniawan, Firman (Unknown)
Abadi, Totok Wahyu (Unknown)
Fikri, Andi (Unknown)
Febriana, Poppy (Unknown)
Aesthetika, Nur Maghfirah (Unknown)
Yani, Muhammad (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Sep 2022

Abstract

Desain kemasan berlaku untuk, melindungi, mengirim, mengeluarkan, menyimpan, mengidentifikasi, dan membedakan sebuah produk dipasar. Pada akhirnya desain kemasan berlaku sebagai kemasan sebagai pemasaran produk dengan mengkomunikasikan kepribadiaan atau fungsi produk konsumsi secara unik. Packaging adalah pembungkus yang digunakan untuk melindungi barang dagangan, hasil produksi, dan sebagainya. Namun, kini maknanya lebih luas lagi, karena packaging tidak hanya untuk melindungi barang/isinya, melainkan juga untuk menyampaikan kepada konsumen alasan yang paling menarik dan tak terbantahkan agar membeli sebuah produk. Sadar Popok Merupakan sebuah program yang di bangun oleh Universitas muhammdiyah Sidoarjo dari Prodi Ilmu Komunikasi dan juga Management. Untuk mengembangkan Sadar Sampah popok sekali Pakai (POSPAK) melalui analisis perilaku dan Strategi Intregrated Marketing Communication. Bukan hanya itu Sadar Popok juga merupakan target untuk Masyarakat agar mengurangi Limbah Popok Sekali Pakai. POCA adalah sebuah singkatan dari POPOK CUCI PAKAI merupakan sebuah Merk/ Brand dipergunakan untuk mengenal Standarisasi identitas Visual Yang dimiliki POCA

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ijins

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Indonesian Journal of Innovation Studies (IJINS) is a peer-reviewed journal published by Universitas Muhammadiyah Sidoarjo four times a year. This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global ...