Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 3 No. 3 (2022): Volume 3 Nomor 3 Tahun 2022

MEWUJUDKAN JIWA KEPEMIMPINAN MAHASISWA IPPELMAS-ACEH BARAT DEMI LEMBAGA YANG MENJUNJUNG TINGGI MORALITAS

Yoyon Safrianto (Universitas Teuku Umar)
Saiful Badli (Universitas Teuku Umar)
Alisman Alisman (Universitas Teuku Umar)



Article Info

Publish Date
23 Oct 2022

Abstract

Kegiatan ini merupakan pengabdian masyarakat yang dilakukan pada salah-satu kegaiatan mahasiwa yaitu latihan kepemimpinan mahasiswa Ippelmas (LKMI)-I Ippelmas Aceh Barat. Kegiatan ini dilakukan dengan tujuan agar mengembangkan jiwa kepemimpinan mahasiswa dan mengasah soft skill dan hard skill di bidang kepemimpinan. Sehingga dapat meningkatkan semangat jiwa kepemimpinan mahasiswa hingga bermanfaat bagi agama, bangsa, dan Negara Indonesia. Dalam proses pelatihan ini mahasiswa dan mahasiswi diperlukan pemberian motivasi dalam pengembangan jiwa kepemimpinan mahasiswa dan mahasiswi, agar tumbuh rasa percaya diri dan rasa tanggungjawab dalam berorganisasi, baik di dalam dunia kerja maupun dimana mahasiswa dan mahasiswi tersebut berada.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

cdj

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions Public Health

Description

ommunity Development Journal : Jurnal Pengabdian masyarakat di terbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Pahlawan yang berisikan tentang hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya Kesehatan, ...