Caraka : Jurnal Ilmu Kebahasaan, Kesastraan, dan Pembelajarannya
Vol 9 No 1 (2022): December 2022

Pola bahasa kelompok pendatang Pendalungan di Wilayah Roomo Pesisir, Gresik: Studi etnososiolinguistik

Putri Indah Yanti (Universitas Negeri Surabaya)
Bambang Yulianto (Universitas Negeri Surabaya)
Suhartono Suhartono (Universitas Negeri Surabaya)



Article Info

Publish Date
16 Dec 2022

Abstract

Penelitian ini mengaji kode dan pola bahasa yang dipakai oleh pendatang dari wilayah Tapal Kuda. Penelitian ini menghasilkan tiga kode bahasa masyarakat pendatang di wilayah Roomo Pesisir, Gresik dan tujuh pola pemilihan bahasa dalam interaksi sehari-hari oleh masyarakat pendatang wilayah Roomo Pesisir, Gresik. Ketujuh pola pemilihan bahasa tersebut adalah (1) Bahasa sehari-hari dalam keluarga; (2) Bahasa di sekolah/tempat kerja; (3) Bahasa sesama pendatang dari daerah yang sama; (4) Bahasa pada acara; (5) Bahasa dengan orang tua; (6) Bahasa berdasarkan etnis; (7) Bahasa berdasarkan status sosial. Ketujuh pola bahasa tersebut merupakan akibat dari pergesekan penggunaan tiga bahasa dalam waktu yang sama.   Language patterns of Pendalungan migrant groups in the Roomo Pesisir area, Gresik: An ethnosociolinguistic study   Abstract: This study examines the code and language patterns used by immigrants from the Horseshoe area. This study resulted in three language codes of immigrant communities in the Roomo Pesisir region, Gresik and seven patterns of language selection in daily interactions by immigrant communities in the Roomo Pesisir region, Gresik. The seven patterns of language selection are (1) everyday language in the family; (2) Language at school/workplace; (3) The language of fellow immigrants from the same area; (4) Language at the event; (5) Language with parents; (6) Language based on ethnicity; (7) Language based on social status. The seven language patterns are the result of friction in the use of three languages at the same time.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

caraka

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

The focus of the journal in the field of language which includes the results of research on phonology, morphology, syntax, pragmatics, stylistics, and other aspects of linguistic studies. In addition to linguistics, another focus is on literature which includes the results of research on the ...