Tadris: Jurnal Pendidikan Islam
Vol 8 No 2 (2013)

TREND EDUTAINMENT DALAM METODE PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Mukaffan, Mukaffan (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Dec 2014

Abstract

Metode pembelajaran yang digunakan dalam Pendidikan Agama Islam khususnya di lembaga pendidikan formal hanya bersifat teknis dan operasional sehingga materi pembelajaran Pendidikan Agama Islam mengalami involusi artinya penyampaian materi pendidikan selalu menoton dan statis. Maka dari itu, diperlukan pengembangan model-model pembelajaran yang dapat memberikan kesempatan kepada siswa untuk lebih aktif. Salah satu model yang ditawarkan oleh penulis adalah trend edutainment, suatu model pembelajaran yang berpusat pada peserta didik sesuai kemampuan dalam penyampaian oleh guru dengan cara menghibur, humor dan menyenangkan sehingga proses pembelajaran mencapai sasaran tujuan pendidikan.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

tadris

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Tadris: Jurnal Pendidikan Islam is an open-access peer-reviewed journal published by the Tarbiyah Faculty of State Islamic Institute of Madura. Tadris Journal is published twice a year in June and December, the contents are scientific writings on Islamic Education in form of conceptual ideas, ...