Journal of Training and Community Service Adpertisi
Vol. 3 No. 1 (2023): Feb 2023

PELUANG BISNIS BARU BAGI PELAKU USAHA DI KELURAHAN SIBATUA KECAMATAN PANGKAJENE KABUPATEN PANGKEP

Nur Naninsih (Unknown)
Abdul Syukur (Manajemen, STIE AMKOP, Makassar)
Nur Fatma (Manajemen, STIE Amkop Makassar)
Hasrullah Liong Misi (Manajemen, STIE Amkop Makassar)
Makkira (Manajemen, STIE Amkop Makassar)
Yana Fajriah (Manajemen, STIE Amkop Makassar)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2023

Abstract

Keinginan mendirikan usaha biasanya termotivasi oleh peluang yang ada disekitar lingkungan para pelaku usaha. Untuk meredam impian dan optomisme tersebut, sebaiknya sebelum memutuskan untuk membuka usaha baru, terlebih dahulu memikirkan secara cermat karena tidak semua peluang itu memberikan manfaat. Pendekatan yang harus menjadi kunci utama yaitu kemampuan, skill atau inside out dan pendekatan outside-in artinya bahwa bilamana perusahaan mampu menciptakan pasar

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JTCSA

Publisher

Subject

Humanities Education Other

Description

JOURNAL OF TRAINING AND COMMUNITY SERVICE ADPERTISI (JTCSA) diharapkan menjadi alternatif menuangkan ide-ide dan gagasan, baik yang telah dibuktikan lewat penelitian maupun hasil telaah pustaka dengan metode penelitian dan kaidah-kaidah ilmiah yang tepat. Jurnal ini bertujuan untuk menyebarluaskan ...