Kartika: Jurnal Studi Keislaman
Vol. 1 No. 1 (2021): Kartika: Jurnal Studi Keislaman

Peran IPNU-IPPNU Dalam Upaya Pemberdayaan Pemuda Melalui Bidang Pendidikan Pengkaderan

Fauzi, Muhamad Umar (Unknown)
Lailiyah, Nurul (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 May 2021

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan tugas utama organisasi IPNU-IPPNUdalam pemberdayaan pemuda melalui pendidikan pengkaderan. Penelitian menggunakanpendekatan penelitian kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian telah diketahui bahwa peranorganisasi IPNU-IPPNU sesuai dengan harapan pemuda Lengkong. Tugas IPNU-IPPNUadalah meningkatkan kapasitas dan ketrampilan kaderisasi, mendorong tumbuh danberkembangnya kesadaran kader dan anggota IPNU-IPPNU terhadap tanggung jawabsosial kemasyarakatan melalui program MAKESTA dan LAKMUD. Harapan organisasiIPNU-IPPNU adalah agar mampu berkomitmen serta bergerak sebagai anggota danpemuda untuk melakukan perubahan sikap kearah yang lebih baik. Menjadikan pemudapemudaLengkong lebih bermanfaat dan menunjukan perubahan sikap yang positif danmerealisasikan program pemberdayaan dalam bentuk tanggung jawab sosialkemasyarakatan agar tercipta harmonisasi dalam kehidupan bermasyarakat.Begitupunharapan-harapan penerima manfaat dari masing-masing tugas yang dilakukan oleh IPNUIPPNUantara lain agar pemuda bisa ikut berpartisipasi dan memiliki pengetahuan baruagar dapat berlatih dan mengembangkan bakat dalam pelatihan-pelatihan dan agar menjadipemuda yang bermanfaat dan diharapkan organisasi serta masyarakat

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

kartika

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education

Description

KARTIKA: Jurnal Studi Keislaman covers a variety of subjects, ranging from Islamic history, law, sufism, theology, politics, philosophy, the Qur’an and hadith, to modern and contemporary developments including such issues as democracy, gender, and human rights as well as social and cultural ...