Jurnal MIPA dan Pembelajarannya
Vol. 1 No. 7 (2021)

Pengaruh project based learning Terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik Pada materi optik geometris SMA Laboratorium UM

Alimah Nuryanti (Unknown)
Lia Yuliati (Unknown)
Agus Suyudi (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Jan 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh Project Based Learning terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik pada materi optik geometris SMA Laboratorium UM. Jenis penelitian quasi experimental design dengan teknik post-test only design. Instrumen pengukuran terdiri dari 10 soal uraian dan rubrik keterlaksanaan pembelajaran. Hipotesis dalam penelitian ini adalah kemampuan berpikir kritis peserta didik yang belajar dengan Project Based Learning lebih tinggi daripada peserta didik yang belajar dengan Problem Based Learning. Hipotesis diuji dengan uji t dilanjutkan dengan Uji Scheffe. Hasil uji t menunjukkan bahwa terdapat perbedaan kemampuan berpikir kritis peserta didik yang belajar dengan Project Based Learning dan Problem Based Learning. Hasil Uji Scheffe menunjukkan bahwa kemampuan berpikir kritis peserta didik yang belajar dengan Project Based Learning lebih tinggi daripada peserta didik yang belajar dengan Problem Based Learning.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

mipa

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Chemistry Education Energy Immunology & microbiology Materials Science & Nanotechnology Mathematics

Description

Jurnal MIPA dan Pembelajarannya (JMIPAP) is a publication that focuses on education, particularly in the areas of mathematics and natural sciences. The journal publishes articles, research papers, and other relevant manuscripts related to the teaching and learning of these subjects. It provides a ...