Berajah Journal
Vol. 3 No. 2 (2023): May

PENGARUH PERKEMBANGAN PSIKOLOGI ANAK SDN CENGKLONG 1 TERHADAP KEBERHASILAN KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

Ina Magdalena (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Nurlaelah Nurlaelah (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Indah Rahmatul Hasanah (Universitas Muhammadiyah Tangerang)



Article Info

Publish Date
24 May 2023

Abstract

Psikologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari tingkah laku manusia, baik individu maupun dalam berhubungan dengan lingkungannya. Psikologi dibagi menjadi beberapa cabang, salah satunya psikologi perkembangan anak. Perkembangan psikologi anak, sangat berpengaruh pada kegiatan belajar mengajar disekolah dasar. Setiap anak memiliki karakteristik yang berbeda-beda, perkembangan psikologinya pun berbeda-beda, maka pendidik harus mengetahui hal tersebut, agar kegiatan belajar mengajar dapat berjalan dengan baik. Artikel ini ditunjukkan untuk mengetahui pengaruh perkembangan psikologi anak sekolah dasar terhadap keberhasilan kegiatan belajar mengajar. Pada dasarnya keberhasilan pendidik dalam melaksanakan berbagai perannya akan dipengaruhi oleh pemahamannya tentang seluk beluk landasan pendidikan termasuk landasan psikologi dalam pendidikan. Salah satunya perkembangan psikologi anak sekolah dasar.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

go

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science Social Sciences

Description

BERAJAH JOURNAL menerbitkan artikel tentang pendidikan dan pembelajaran secara umum. Berisi artikel /hasil penelitian yang ditulis oleh para ahli, ilmuwan, praktisi, dan reviewer di bidang pendidikan dan pembelajaran. Beberapa cakupan Berajah Journal meliputi: Teori dan landasan pendidikan dan ...