Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana
Vol. 3 No. 1 (2020)

Kolaborasi Model Pembelajaran Pair Check dengan Make a Match Untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Konsep Fluida Kelas X TKJ 1 SMK PGRI Karangampel

Sukirman Sukirman (Unknown)
Azizah Mutiarani (Unknown)
Ani Rusilowati (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Feb 2021

Abstract

Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui peningkatan pemahaman konsep dengan modelpembelajaran kooperatif tipe pair check dan make a match. Penelitian ini dilakukan 2 siklus, padasiklus 1 terdapat 2 pertemuan membahas materi Hukum Pascal dan siklus 2 terdapat 2 pertemuanmembahas Konsep Hukum Archimedes. Subyek pada penelitian ini X TKJ 1 SMK PGRIKarangampel semester ganjil tahun pelajaran 2019/2020. Dengan jumlah subjek sebanyak 31 siswa.Pada Siklus 1 dan Siklus 2 terjadi peningkatan hasil nilai Penilaian Harian. Pada siklus 2 prosentaseketuntasan hasil belajar klasikal meningkat menjadi 93% dari semula hanya 74% dan prosentase inisudah melampaui kriteria ketuntasan minimal. Berdasarkan hasil penelitian, model pembelajarankooperatif tipe pair check dengan make a match dapat meningkatkan pemahaman konsep siswakelas X TKJ 1 SMK PGRI Karangampel semester ganjil tahun pelajaran 2019/2020.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

snpasca

Publisher

Subject

Education

Description

Seminar nasional Pascasarjana merupakan kegiatan rutin yang dilakasanakan oleh Pascasarjana UNNES. Tahun 2018 adalah kali ke 5 pelaksanan yang diselenggarakan oleh Kampus yang telah berubah alamat dari lokasi di Kampus Bendan Ngisor berpindah di Kampus Kelud Utara III Kecamatan Gajahmungkur kota ...