Economics and Digital Business Review
Vol. 4 No. 2 (2023): February - July

Analisis Penerapan Manajemen Operasional pada PT. Batam Plastik

Rizqi Anantia (Universitas Internasional Batam)
Vira (Universitas Internasional Batam)
Verren Calystania (Universitas Internasional Batam)
Jessica Novia (Universitas Internasional Batam)
Veni Sisca (Universitas Internasional Batam)
Stephanie (Universitas Internasional Batam)



Article Info

Publish Date
28 May 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian adalah untuk menganalisis manajemen operasional pada PT Batam Plastik, seperti sistem pengelolaan, produksi, perencanaan, sumber daya, dan proses pengiriman produk. Adapun metode yang digunakan yaitu pendekatan kualitatif yang bertujuan untuk menggali permasalahan pada PT Batam Plastik. Data yang digunakan berupa data primer yang diperoleh melalui wawancara terhadap karyawan perusahaan. Hasil analisis menunjukkan bahwa proses operasional yang diterapkan oleh PT Batam Plastik masih belum maksimal, terlebih pada proses produksinya. Oleh karena itu, pengendalian dan pengelolaan produksi masih diperlukan untuk menjaga aktivitas operasional PT Batam Plastik.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ecotal

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Economics and Digital Business Review, is published by STIE Amkop Makassar in 2020, with registered number ISSN : 2774-2563 (Online), is a peer-reviewed journal published Economics and Digital Business Review published two times a year (January & July) by STIE Amkop Makassar, It provides an academic ...