Edu Sociata : Jurnal Pendidikan Sosiologi
Vol 6 No 1 (2023): Edu Sociata : Jurnal Pendidikan Sosiologi

DAMPAK PENGGUNAAN GAME ONLINE TERHADAP HASIL BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN SOSIOLOGI ANGKATAN 2020

Monika Fresdina (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)
Septi Kuntari (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat dan mengetahui seberapa besar dampak game online terhadap hasil belajar mahasiswa pendidikan sosiologi angkatan 2020, Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Penelitian ini dilaksanakan di Universitas sultan ageng tirtayasa. siswa yang suka bermain game online menghabiskan waktu untuk bermain game online dalam jangka waktu yang berbeda dalam sehari. Alasan siswa suka bermain game online karena merasa bosan belajar, untuk menghilangkan stress, dan juga untuk mengisi waktu yang kosong. Penelitian menunjukkan bahwa game dapat memiliki dampak positif dan negatif pada hasil belajar mahasiswa, tergantung pada bagaimana game tersebut dimanfaatkan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ES

Publisher

Subject

Religion Education Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Edu Sociata adalah jurnal program studi pendidikan sosiologi STKIP Bima yang merupakan jurnal online (online journal system), dimana para dosen dapat mempublikasikan hasil penelitiannya secara berkala. Di jurnal ini para dosen aktif melakukan penelitian sebagaimana tuntutan Tri Dharma Perguruan ...