AKM: Aksi Kepada Masyarakat
Vol 4 No 1 (2023): AKM : Aksi Kepada Masyarakat Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat - Juli 2023

Penyuluhan Hukum Pancasila Sebagai Grundnorm Hukum Pada Masa Penerimaan Anggota Baru (Mapaba) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Tahun 2022

Junaidi Junaidi (Universitas Sjakhyakirti Palembang)
Mila Surahmi (Universitas Sjakhyakirti Palembang)
Desmawati Romli (universitas sjakhyakirti)
Randi Aritama (Universitas Sjakhyakirti Palembang)
Citra Dewi Saputra (Universitas Sjakhyakirti Palembang)
Martindo Merta (Universitas Sjakhyakirti Palembang)
Meirina Nurlani (Universitas Sjakhyakirti Palembang)
Zaimah Husin (Universitas Sjakhyakirti Palembang)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2023

Abstract

Pancasila sebagai gurndnorm dasar dalam peraturan perundang-undangan di Indonesia belum dipahami dengan baik. Para peserta (mahasiswa) hanya mengetahui Pancasila sebagai pedoman hidup bangsa, pandangan hidup dan tuntunan hidup. Dengan adanya penyuluhan hukum ini membuat para peserta (mahasiswa) dapat mengerti, memahami dan bisa mengaplikasikan dengan menganalisis setiap peraturan perundang-undangan yang ada sesuai dengan Pancasila. Penyuluhan hukum ini dapat dilaksanakan untuk dapat memberikan manfaat kepada para peserta (mahasiswa) dalam mengikuti perkuliahan di kampus. Penerapan dari penyuluhan ini diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari untuk lebih bijak dalam memahami pembuatan peraturan perundang-undangan. Membentuk mahasiswa yang cerdas, tanggap dan berakhlak baik yang dapat menyadari dan taat pada aturan hukum.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

AKM

Publisher

Subject

Religion Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Education Social Sciences Other

Description

AKM: Aksi Kepada Masyarakat yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Ekonomi dan Bisnis Syariah (STEBIS) Indo Global Mandiri Palembang merupakan jurnal peer-review yang memuat artikel-artikel ilmiah dari berbagai disiplin ilmu yang diadopsi dalam berbagai kegiatan pengabdian kepada masyarakat. ...