Jurnal Kolaboratif Sains
Vol. 6 No. 10: OKTOBER 2023

Perubahan Prilaku dan Psikologi Siswa di MIN 1 Palembang: Behavior and Psychology Changes of Students at MIN 1 Palembang

Mardiah Astuti (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia)
Mutyati (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia)
Ibrahim (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia)
Adinda Putri Ramadhanty (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia)
Nadila Puti Andini (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia)
Widiya Lestari (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia)
Fitri Yanalia (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia)



Article Info

Publish Date
14 Oct 2023

Abstract

Artikel ini membahas tentang perubahan perilaku dan psikologi siswa di MIN 1 Kota Palembang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data melalui pengumpulan data, penyajian data dan verifikasi data. Dalam konteks pendidikan, perubahan perilaku dan perubahan psikologi anak merupakan dua aspek yang saling terkait, dan perubahan psikologi anak memiliki dampak signifikan pada partisipasi mereka dalam proses belajar mengajar. Peran guru sebagai pendidik memiliki peranan sentral dalam mencapai tujuan pendidikan, mengingat guru telah melakukan analisis psikologi anak.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JKS

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Health Professions Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Other

Description

Jurnal Kolaboratif Sains merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Universitas Muhammadiyah Palu. Jurnal ini menerima artikel ilmiah dalam bentuk Hasil Penelitian, Laporan Penelitian, Literatur Review. Semua manuskrip yang dikirimkan adalah peer review oleh para ahli di bidang yang relevan. Tujuan dan ...