Jurnal Pendidikan Transformatif
Vol. 2 No. 3 (2023): Agustus 2023

Butterfly Effect: Satu Hal Kecil Yang Merubah Hidup Sepenuhnya

Santoso, Gunawan (Unknown)
Restu M Hasbylah (Unknown)
Cholichul Hadi (Unknown)
Masduki Asbari (Unknown)
Meilanta Rantina (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2023

Abstract

Tujuannya adalah untuk memahami pandangan Restu M Hasbylah dari channel YouTube 1 Hari Sukses tentang "Butterfly Effect: satu hal kecil yang merubah hidup sepenuhnya". Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan melakukan simak catat karena sumber data yang diperoleh dengan menyimak narasi lisan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa butterfly effect tidak hanya terjadi pada makhluk hidup, tetapi juga pada cuaca. Penelitian ini dimulai dengan pertanyaan tentang bagaimana terjadinya butterfly effect. Butterfly effect adalah teori kekacauan yang terjadi karena perubahan kecil yang terjadi di suatu tempat dan berpengaruh pada tempat lain.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jpt

Publisher

Subject

Education Industrial & Manufacturing Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jupetra- Jurnal Pendidikan Transformatif (e-ISSN:2963-3176) adalah Jurnal jurnal peer-review yang diterbitkan oleh YAYASAN AYA SOPHIA INDONESIA pada tahun 2022. Kami menerbitkan makalah penelitian asli, artikel review dan studi kasus berfokus pada pengembangan ilmu pengetahuan, pendidikan dan ...