EJOIN : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 2 No. 1 (2024): EJOIN : Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari 2024

PEMANFAATAN SOSIAL MEDIA UNTUK EDUKASI VAKSINASI COVID-19 PADA MAHASISWA DI KOTA JAYAPURA

Violita, Fajrin (Unknown)
Utomo, Muhammad Nur Yasir (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Jan 2024

Abstract

Program vaksinasi Covid-19 bertujuan memberi kekebalan tubuh yang diharapkan dapat memutus mata rantai penyebaran penyakit tersebut. Penyebab masih terdapat penolakan vaksinasi Covid-19 adalah karena kurangnya pemahaman dan pengetahuan terkait vaksin tersebut. Edukasi kepada masyarakat menjadi kunci keberhasilan program Vaksinasi Covid-19. Peningkatan edukasi dapat dilakukan memanfaatkan media untuk mempermudah penyampaian informasi. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memanfaatkan media dalam upaya edukasi tentang vaksinasi Covid-19 pada mahasiswa di Kota Jayapura. Kegiatan berupa edukasi melalui media WhatsApp Group kepada 51 mahasiswa kesehatan Universitas Cenderawasih yang belum mengikuti vaksinasi Covid-19. Hasil kegiatan menyimpulkan bahwa edukasi online memberi dampak pada peningkatan pengetahuan mahasiswa tentang vaksinasi Covid-19.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ejoin

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences

Description

EJOIN is a journal that is a scientific forum for community service with e-ISSN: 2985-5322, and managed by LPPM Institut Pendidikan Nusantara Global. Publish articles on community service activities in the fields of education, social, human resource development, health, appropriate technology, and ...