Jurnal Pengabdian Sosial
Vol. 1 No. 5 (2024): Maret

Pendampingan Penulisan Karya Tulis Ilmiah dalam Meningkatkan Literasi Menulis Peserta Didik Madrasah Aliyah (MA)

Lubis, Willy Akmansyah (Unknown)
Pulungan, Heru Ibrahim M (Unknown)
Rangkuti, Abdul Majid (Unknown)
Sari, Indah Permata (Unknown)
Cantika, Lala (Unknown)
Lubis, Sholatiah (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2024

Abstract

Tulisan ini membahas seputar kegiatan pendampingan penulisan karya tulis ilmiah yang diterapkan pada peserta didik jenjang Madrasah Aliyah (MA). Tujuan dari pendampingan tersebut yaitu untuk meningkatkan literasi menulis peserta didik serta memberikan perhatian yang khusus terhadap karya tulis ilmiah untuk senantiasa dilatih menjadi sebuah karya yang layak untuk dipublikasikan kepada khalayak banyak. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini meliputi beberapa tahap diantaranya: tahap analisa, tahap orientasi, tahap implementasi dan tahap evaluasi. aspek sistematika penulisan mendapatkan skor 80 dengan kategori sangat layak dengan yang telah disepakati. Aspek ketepatan isi mendapatkan skor sebesar 92 dengan kategori sangat layak. Dalam aspek keterbaharuan mendapatkan skor sebesar 87 dengan kategori sangat layak. Sedangkan dalam aspek bahasa skor yang diperoleh mencapai 94 dengan kategori sangat layak. Berdasarkan skor yang didapatkan, rata-rata penilaian secara keseluruhan mencapai skor 88,25. Skor tersebut diinterpretasikan bahwa karya yang dihasilkan oleh peserta didik sangat layak dengan kaidah yang ilmiah

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jps

Publisher

Subject

Religion Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Sosial published every month (12 times a year), contains disseminates every thought and idea on the results of research and the use of technology to be implemented to the public, including field of science; Mathematics and Natural Sciences, Applied, Social, Law, Culture, Economics, ...