Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa
Vol. 2 No. 3 (2024): Mei

Pelatihan Membaca Nyaring (Read aloud) bagi Guru dan Orang Tua Murid PAUD Pembina 2 Kota Ternate

Susanti, Pipit Aprilia (Unknown)
Nurhayati, Nurhayati (Unknown)
Samad, Sartika (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 May 2024

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan untuk meningkatkan kemampuan literasi guru dan orang tua/wali murid PAUD Pembina 2 Kota Ternate. Kegiatan ini merupakan hasil analisis guru dan orang tua. Pelatihan ini dilaksanakan dengan empat tahapan yaitu persiapan, pelaksanaan, pendampingan, dan evaluasi. Pelatihan diikuti oleh guru dan orang tua/wali murid PAUD Pembina 2 KOTA Ternate. Hasil dari kegiatan pengabdian ini adalah meningkatkan kesadaran para guru dan orang tua/wali murid PAUD tentang pentingnya membaca. Selain itu, peningkatan kemampuan guru PAUD Pembina 2 Kota Ternate dalam mempraktikkan membaca nyaring dengan teknik yang benar.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jpmba

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Energy Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Mathematics Medicine & Pharmacology Nursing Physics Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa published every month (12 times a year), contains disseminates every thought and idea on the results of research and the use of technology to be implemented to the public, including field of science; Mathematics and Natural Sciences, Applied, Social, Law, Culture, ...