Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara
Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)

PELATIHAN PENGELOLAAN PELANGGAN DAN KEWIRAUSAHAAN PADA LUMBUNG STROBERI

Fatmasari Endayani (Unknown)
Setyawati, Dyah (Unknown)
Kustiani, Lilik (Unknown)
Rakhmawati, Dewi (Unknown)
Akbar, Roby Nur (Unknown)
Puspasari, Ernita Dian (Unknown)
Cahyantini, Aryntika (Unknown)
Lestari, Resanti (Unknown)
Widiawati, Diah (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Dec 2023

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat bukan hanya tentang memberikan bantuan jangka pendek, tetapi juga tentang memperkuat kapasitas masyarakat untuk mencapai perubahan berkelanjutan. Pada program pengabdian kepada masyarakat ini melibatkan komunitas petani stroberi yang bernama Lumbung Stroberi dan berlokasi di desa Pandanrejo, Kota Batu. para petani stroberi akan diberikan pelatihan berupa cara mengelola pelanggan di era saat ini serta pelatihan Business Model Canvas (BMC). Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah Para Petani stroberi mampu mengembangakan kegiatan ini bukan hanya sebagiai pengisi aktivitas tetapi juga mampu membuat ini sebagai cikal bakal produksi yang bisa meningkatkan pendapatan serta kemandirian masyarakat. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini melalui 3 tahapan yaitu, tahap persiapan materi, pembukaan dan pengenalan, serta tahap pelaksanaan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jpkm

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal JPkMN adalah jurnal yang diterbitkan oleh lembaga sistem informasi dan teknologi (SISFOKOMTEK) medan yang bertujuan untuk mewadahi tentang hasil pengabdian kepada masyarakat. JPkMN (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara) adalah wadah informasi berupa hasil pengabdian, studi ...