Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research

Analisis Clustering Menggunakan Metode K-Means Pada Kemiskinan Di Jawa Timur Tahun 2020

Ferdiansyah, Indra (Unknown)
Huda, Baenil (Unknown)
Hananto, Agustia (Unknown)
Tukino, Tukino (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 May 2024

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah memecahkan tingkat kemiskinan di jawa timur pada tahun 2020 menggunakan metode clustering, khususnya metode K-Means. Kemiskinan, sebagai permasalahan sosial yang rumit, menjadi fokus penelitian ini, dengan harapan bahwa pengidentifikasi pola-pola mendasar dapat memberikan wawasan berharga untuk perencaan kebijakan pembangunan. Data yang digunakan dalam penelitian mencakup indikator-indikator ekonomi, pendidikan, dan kesehatan yang terkait dengan kemiskinan. Hasil clustering dengan menggunakan tools orange menghasilkan 3 cluster yaitu cluster 1 terdapat 6 kota/kabupaten dengan tingkat angka terendah cluster 2 terdapat 10 kota/kabupaten tingkat kemiskinannya menengah, cluster 3 terdapat 23 kota/kabupaten tingkat kemiskinannya tertinggi

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...