Paedagoria : Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan
Vol 15, No 2 (2024): April

PENGEMBANGAN METODE ADDIE PADA BUKU AJAR GENERAL ENGLISH

Sari Mubaroh (Politeknik Manufaktur Negeri Bangka Belitung)
Mardliyah Ayu (Politeknik Manufaktur Negeri Bangka Belitung)
Nitalia Nitalia (Politeknik Manufaktur Negeri Bangka Belitung)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2024

Abstract

Abstrak: Pilihan tepat yang berdasarkan kebutuhan akan suatu media ajar dalam hal ini buku ajar akan menjadikan media tersebut menjadi sangat penting untuk dimanfaatkan. Untuk itu, tujuan dari penelitian ini adalah menghasilkan sebuah buku ajar Bahasa Inggris Vokasi yang sesuai dengan kebutuhan mahasiswa vokasi dan tervalidasi dengan baik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pengembangan model ADDIE. Model ADDIE terdiri dari 5 tahapan yang harus dilakukan yakni analysis, design, development, implementation, dan evaluation. Hasil validasi dari ahli terhadap buku ajar ini dinilai melalui 3 penilaian. Yakni penilaian terkait isi buku ajar, media pembelajaran, dan desain pembelajaran. Ketiga penilaian tersebut termasuk kedalam kategori setuju.Hal ini ditunjukkan dengan nilai rata-rata 0,80 pada isi, 075 pada media pembelajaran, dan 0,68 untuk desain pembelajaran. Ini berarti buku ajar yang dikembangkan memiliki kualifikasi yang baik.Abstract:  The right choice based on the need for a teaching media, in this case textbooks, will make this media very important to use. For this reason, the aim of this research is to produce a Vocational English textbook that suits the needs of vocational students and is well validated. The method used in this research is the ADDIE model development method. The ADDIE model consists of 5 stages that must be carried out, namely analysis, design, development, implementation, and evaluation. The results of expert validation of this textbook were assessed through 3 assessments. Namely assessments related to textbook content, learning media, and learning design. These three assessments fall into the agree category. This is indicated by an average score of 0.80 for content, 075 for learning media, and 0.68 for learning design. This means that the textbooks developed have good qualifications.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

paedagoria

Publisher

Subject

Education

Description

Theoretical studies, research and development of teaching materials, activities, models or learning media in the field of education include mathematics and natural sciences (physics, chemistry, biology, science, ICT, and its applications); (2) social science, history, geography, culture and economy; ...