Dikmas: Jurnal Pendidikan Masyarakat dan Pengabdian
Vol 3, No 4 (2023): December

Pendampingan Pendaftaran NIB (Nomor Induk Berusaha) dan Pelatihan Media Sosial guna Daya Saing Ekonomi melalui Inovasi Produk pada UMKM Desa Sukagalih, Megamendung

Wildan Uyunina Maulida (Universitas Djuanda)
Ayi Jamaludin Aziz (Universitas Djuanda)
Endang Silaningsih (Universitas Djuanda)
Dwi Gemina (Universitas Djuanda)
Aqsal Maulana Malik (Universitad Djuanda)
Istiyanah Istiyanah (Universitas Djuanda)
Regita Rusmawan (Universitas Djuanda)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2023

Abstract

Pelaku UMKM Desa Sukagalih, Kabupaten Megamendung masih perlu peningkatan dalam pengembangan usahanya, para pelaku UMKM ini memerlukan sebuah ide untuk membuat sebuah inovasi produk usahanya yang masih konvensional dan membutuhkan perizinan peningkatkan UMKM untuk memperoleh legalitas serta perlindungan hukum pemerintah. Namun, para UMKM di Desa Sukagalih kurang memahami cara mengembangkan usaha dan mekanisme pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) melalui website Online Single Submission (OSS). Kegiatan pengamdian masyarakat yang dilakukan tim KKN-T dilakukan dengan tujuan untuk memperkenalkan, meningkatkan pengetahuan dan mendampingi para pemangku UMKM untuk pembuatan NIB melalui web OSS. Terdapat 3 tahapan metode pelaksanaan yang digunakan, yakni sosialisasi, pelatihan dan pendampingan. Pelaksanaan kegiatan meliputi pengajaran teori terkait pengembangan inovasi produk di media social, pengurusan izin usaha dan pendampingan pembuatan legalitas usaha. Hasil dari kegiatan ini adalah para pelaku UMKM di Desa Sukagalih, Megamendung dapat meningkatkan pengetahuannya mengenai penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi, legalitas usaha juga pendaftaran usaha pada lembaga OSS.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

dikmas

Publisher

Subject

Education

Description

Dikmas: Jurnal Pendidikan Masyarakat dan Pengabdian is a journal managed by Master Program in Nonformal Education Post Graduate Program Gorontalo State University. This journal contains articles of community service with the scope of Training and Marketing that are utilized for community ...