Idarah Tarbawiyah: Journal of Management in Islamic Education
Vol. 5 No. 2 (2024)

PEMANFAATAN APLIKASI E-LEARNING SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN ANAK ADHD

Maesaroh, Siti (Unknown)
Sidqia, Fanny (Unknown)
Aprilliantoni (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Jun 2024

Abstract

One learning media that can be used as a form of information technology development is using e-learning. The aim of this research is to determine whether the use of e-learning application media for children with Attention Deficit Hyperavtivity Disorder (ADHD) in a more effective and efficient way and to make learning more interesting and enjoyable. The research method used is qualitative research with literature study. Based on research results, the use of learning media can be more interesting and effective for use by ADHD children through e-learning application media such as web gamification, quizzes and learning videos. This learning application media can also be a good learning solution because students usually prefer learning that uses interesting media. Abstrak Salah satu media pembelajaran yang dapat dimanfaatkan sebagai bentuk perkembangan teknologi informasi adalah menggunakan e-learning. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pemanfaatan penggunaan media aplikasi e-learning pada anak Attention Deficit Hyperactivity Disorder (ADHD) dengan cara yang lebih efektif dan efisien serta membuat belajar menjadi lebih menarik dan menyenangkan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan studi literatur. Berdasarkan hasil penelitian pemanfaatan media pembelajaran dapat lebih menarik dan efektif digunakan oleh anak ADHD melalui media aplikasi e-learning seperti web gamifikasi, quiziz dan video. Media aplikasi e-learning ini juga dapat menjadi solusi pembelajaran yang baik, karena biasanya siswa lebih menyukai pembelajaran yang menggunakan media yang menarik.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JIEM

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Idarah Tarbawiyah: Journal of Management in Islamic Education, (2723-5386: online media): is a peer-reviewed scientific periodical journal published by the Master of Islamic Education Study Program at the Postgraduate School of Ibn Khaldun University, Bogor. This journal dedicated to publishing ...