Kinerja serta perilaku etis karyawan disesuaikan oleh kepemimpinan, dimana pemimpin perlu memiliki integritas untuk memastikan keselarasan tindakan mereka dengan nilai organisasi. Studi ini menerapkan pendekatan kualitatif dan menggunakan review literatur untuk mengeksplorasi pentingnya etika kepemimpinan dalam mendukung produktivitas serta keberlangsungan karyawan. Penelitian menunjukkan bahwa etika kepemimpinan memiliki dampak yang besar terhadap kinerja karyawan dan dapat berfungsi sebagai pendorong motivasi.
Copyrights © 2024