Pendas mahakam : jurnal pendidikan dan pembelajaran Sekolah Dasar
Vol. 9 No. 2 (2024): Special Issue: Management in Education

Rencana Pengembangan Sekolah Idaman Di SMAN 3 Kota Bangun

Aripin, Muhammad (Unknown)
Subaidah, Siti (Unknown)
Prihanto, Agus (Unknown)
Hanim, Zaenab (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Aug 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendokumentasikan strategi masa depan SMA Negeri 3 Kota Bangun. Pendekatan kualitatif deskriptif digunakan, dengan fokus pada kepala sekolah, wakil kepala sekolah, guru kelas, staf pendukung, orang tua, dan siswa. Data dikumpulkan melalui wawancara, observasi partisipan, dan dokumentasi. Hasilnya menunjukkan bahwa sekolah tersebut belum menerapkan rencana pengembangan sesuai dengan prosedur operasional standar. Kesimpulannya, terdapat kebutuhan untuk mengimplementasikan rencana pengembangan yang lebih efektif di SMA Negeri 3 Kota Bangun.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

pendasmahakam

Publisher

Subject

Mathematics Other

Description

Topics of Pendas Mahakam Journal related to aspects of education, especially elementary education, it was related to the Educational Management in Primary Schools, Learning Strategy, Learning Method, Learning Model as well as aspects related to education in general. Determination of the article ...