Jurnal Riset Kebidanan Indonesia
Vol 5, No 1 (2021): Juni

Aspek biopsikososial ibu hamil bersalin dan nifas terkonfirmasi covid-19: Rapid review

Syah Putri, Silvia Rizki (Unknown)
Pratiwi, Cesa Septiana (Unknown)
Kurniawati, Herlin Fitriani (Unknown)
Rosida, Luluk (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jul 2021

Abstract

World Health Organization (WHO) menyebut coronavirus disease yang ditemukan pertama kali di Wuhan dengan novel coronavirus 2019 (2019-nCoV) yang disebabkan oleh virus Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus-2 (SARS-CoV-2). Ibu hamil, bersalin, nifas dan bayi baru lahir juga merupakan sasaran yang rentan terhadap infeksi Covid-19 (Kemenkes RI, 2020).Tujuan dari Rapid Review ini adalah untuk mengetahui ibu hamil, bersalin dan nifas yang terkonfirmasi Covid-19.Dari 12 Artikel yang didapatkan ibu hamil, bersalin dan nifas terkonfirmasi  Covid-19 dilihat dari aspek biologi, aspek psikologi dan aspek sosial. Tetapi masih diperlukan untuk mengivestigasi mendalam terkait pengalaman ibu hamil, bersalin dan nifas terkonfirmasi Covid-19.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jrki

Publisher

Subject

Education Health Professions Nursing Public Health Other

Description

Jurnal Riset Kebidanan Indonesia (JRKI) mempublikasikan artikel ilmiah dari hasil penelitian yang memuat data primer ataupun sekunder, literature review dan sistematik review, penelitian kuantitatif, kualitatif maupun mixed methods. Ruang lingkup JRKI adalah penelitian kebidanan yang bisa membahas ...