Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana mengoptimalkan aset digital virtual event agar dapat menghasilkan virtual event yang berkualitas dan menarik perhatian peserta acara. Hasil riset menunjukkan bahwa aset digital yang diproduksi selain memperhatikan estetika desain, juga harus menyesuaikan dengan standar ukuran, posisi atau tata letak visual di layar, agar tampilan selama live streaming event dapat lebih optimal.
Jurnal Sains Terapan Pariwisata adalah jurnal nasional terlengkap untuk semua yang peduli dengan inovasi dan pengembangan aspek pariwisata serta isu pariwisata terkini, seperti Destinasi Wisata, Perhotelan, Gastronomy dan MICE. Jurnal ini berisi penelitian teoritis dan terapan, mendorong penelitian ...