JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 7 No. 3 (2023): Desember 2023

SLR: Efektivitas Edukasi Cuci Tangan Pakai Sabun pada Anak Sekolah Dasar

Ge’e, Ros Suryaningsih (Unknown)
Usiono, Usiono (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Dec 2023

Abstract

Edukasi tentang cuci tangan menggunakan sabun pada anak sekolah dasar di harapkan dapat meningkatkan pengetahuan mereka sehingga dapat menerapkan perilaku cuci tangan menggunakan sabun. Tujuan peneliti adalah untuk melakukan literature review yaitu untuk mengetahui efektivitas edukasi cuci tangan pada anak sekolah dasar. Teknik yang di gunakan adalah strategi systematic literature review (SLR). SLR ialah metode penelitian yang bertujuan untuk mengidentifikasi, mengkaji, dan menafsirkan data dalam jurnal secara sistematis dengan tahapan yang di tetapkan. Kesimpulan yang didapat dari hasil penelitian yakni adanya edukasi tentang cuci tangan sangat efektif di lakukan pada anak sekolah dasar, edukasi ini dapat menambah pengetahuan anak sekolah dasar.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...