JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 2 (2024)

Pengaruh Keterampilan Kepemimpinan dan Manajemen terhadap Mutu dan Kualitas di Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini

Suhardi, Suhardi (Unknown)
Fakhriyyah, Bilqis Husna (Unknown)
Anjiani, Haike Syehri (Unknown)
Fanbilah, Ifana Fana (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2024

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari kepemimpinan yang ada di lembaga. Selain itu, penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan lebih rinci tentang kepemimpinan dalam sebuah lembaga. Penelitian ini menggunakan metode library research. Pada dasarnya, kepemimpinan adalah kemampuan seseorang untuk membina, membimbing, mengarahkan, dan menggerakkan orang lain sehingga mereka dapat bekerja sama untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Pentingnya penelitian ini untuk mengetahui kepimpinan yang bisa memanajemen sebuah lembaga. Oleh karena itu kepala sekolah perlu mendelegasikan tugas kepada individu yang tepat dan menetapkan tenggat waktu serta lokasi yang sesuai. Kepala sekolah juga harus mendorong guru dan staf untuk bekerja sesuai standar yang berlaku dan memiliki keterampilan komunikasi interpersonal yang baik untuk menghindari kesalahpahaman.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...