KIDDO: Jurnal pendidikan Islam Anak Usia Dini
SPECIAL EDITION: ARAKSA I

Implementasi Metode Belajar Membaca Tanpa Mengeja (BMTM) Untuk Mengembangkan Kemampuan Membaca Permulaan Pada Anak Usia Dini

Riris Wahyuningsih (Unknown)
Habibah Afiyanti Putri (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat implementasi penggunaan metode BMTM dalam mengembangkan aspek membaca permulaan pada anak usia 5-6 tahun di TK Aisyiyah Bustanul Athfal 2 Muncar. Adapun dalam penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, yaitu hasil didapat dengan menggunakan teknik observasi. Dengan sumber hasil didapatkan dari teknik wawancara yang digunakan peneliti yaitu wawancara tidak struktur dan dokumentasi. Subjek penelitian ini adalah siswa usia 5-6 tahun di TK Aisyiyah Bustanul Athfal 2 Muncar yang berjumlah 20 anak yang mengalami kesulitan dalam belajar membaca permulaan. Hasil dari penelitian didapatkan, penggunaan Metode Belajar Membaca Tanpa Mengeja (BMTM) mampu mengembangkan kemampuan anak dalam belajar membaca permulaan, dibuktikan dengan jumlah subjek penelitian mengalami peningkatan, dari anak yang kesulitan belajar dan berkonsentrasi, mulai mampu membaca dengan lancar.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

kiddo

Publisher

Subject

Education

Description

Focus and Scope of Kiddo: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini accepts unpublished, original manuscripts in Indonesia or English, based on research from quantitative, qualitative, mixed research methodology, or any methodology related with early childhood education include; Early childhood ...