Jurnal Teknologi Pendidikan
Vol. 1 No. 2 (2023): December

Analisis Penggunaan Teknologi pada Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar

Handayani, Feby Lia (Unknown)
Putri, Diaz Andini (Unknown)
Fahrunisa, Sasqia Albie (Unknown)
Rizqi, Sendy Annafi (Unknown)
Munbaits, Tika Bilqis (Unknown)
Julyani, Tri Nadia (Unknown)
Sukmawati, Wati (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Nov 2023

Abstract

Pelaksanaan Kurikulum Merdeka di sekolah saat ini sudah melibatkan beragam teknologi, salah satunya pada mata ajar IPA di Sekolah Dasar (SD). Penggunaan teknologi sendiri memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Adapun, tidak hanya melibatkan guru di sekolah, namun orang tua juga turut terlibat dalam memfasilitasi anaknya. Tujuan penulisan artikel ini adalah untuk memberikan gambaran terkait penggunaan teknologi pada pembelajaran IPA di sekolah dasar dengan Kurikulum Merdeka. Metode yang digunakan adalah metode observasi. Hasil observasi menunjukkan bahwa penggunaan teknologi dalam pembelajaran IPA di sekolah dasar dengan Kurikulum Merdeka memberi manfaat signifikan dalam meningkatkan motivasi siswa dan pemahaman terhadap pembelajaran. Sebaliknya, kerusakan teknologi dan kebutuhan peningkatan kemampuan guru dalam teknologi menjadi tantangan dalam pelaksanaannya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jtp

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jurnal Teknologi Pendidikan (JTP) ISSN 3026-3166 is a scientific journal published by Indonesian Journal Publisher. JTP publishes four issues annually in the months of September, December, March, and June. This journal only accepts original scientific research works (not a review) that have not been ...