Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 5 No. 3 (2024): Volume 5 No. 3 Tahun 2024

PELATIHAN PENYUSUNAN PERANGKAT PEMBELAJARAN HOTS BERBASIS PENDEKATAN LINGKUNGAN BAGI GURU SD

Radiansyah, Radiansyah (Unknown)
Jannah, Fathul (Unknown)
Kamina, Tasya (Unknown)
Khoiriyah, Khoiriyah (Unknown)
Zefri, Muhammad (Unknown)
Hartini, Yayuk (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 May 2024

Abstract

Pelatihan penyusunan perangkat pembelajaran HOTS berbasis pendekatan lingkungan ini dilaksanakan dengan tujuan memberikan pengetahuan dan pemahaman serta mengembangkan kemampuan guru SD Gugus I Kecamatan Mekarsari Kabupaten Barito Kuala. Tahapan kegiatan terdiri dari: 1) Penyajian materi tentang pengenalan konsep HOTS. 2) Penyajian materi tentang pembelajaran berbasis lingkungan HOTS 3) Latihan penyusunan perangkat pembelajaran HOTS bagi para guru/ peserta. 4) Latihan menyusun perangkat pembelajaran HOTS berbasis pendekatan lingkungan. Adapun target luaran yang diharapkan dalam kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kemampuan guru dalam menyusun perangkat pembelajaran HOTS berbasis pendekatan lingkungan dan merumuskan soal-soal berbasis HOTS.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

cdj

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions Public Health

Description

ommunity Development Journal : Jurnal Pengabdian masyarakat di terbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Pahlawan yang berisikan tentang hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya Kesehatan, ...