Cendikia Pendidikan
Vol. 3 No. 10 (2024): Sindoro: Cendikia Pendidikan

PERAN GURU DALAM PEMBELAJARAN IPS DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0

Adinda Safira Rizkyah (Unknown)
Desy Syafitri (Unknown)
Sujarwo, Sujarwo (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Mar 2024

Abstract

Revolusi Industri 4.0 telah mengubah lanskap pendidikan, termasuk dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS). Guru diharapkan menjadi fasilitator yang kreatif dalam membangun pengetahuan bagi siswa. Pembelajaran IPS perlu bertransformasi menjadi pengalaman yang menarik dan menyenangkan, sehingga peran guru sangat penting dalam menciptakan lingkungan pembelajaran yang sesuai dengan tuntutan era ini. Guru perlu memanfaatkan kreativitas dan lingkungan digital untuk mengembangkan strategi pembelajaran yang relevan dan efektif. Artikel ini bertujuan untuk memaparkan peran guru dalam pembelajaran IPS di Era Revolusi Industri 4.0 dan memberikan referensi bagi guru dalam melakukan variasi pembelajaran guna menjawab tantangan dan kesempatan yang ada. Dengan demikian, kreativitas guru dalam memanfaatkan lingkungan peserta didik yang serba digital menjadi kunci dalam meningkatkan kualitas pembelajaran IPS di era ini.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

sindorocendikiapendidikan

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics

Description

Sindoro: Cendikia Pendidikan. Jurnal ini terbit tiap bulan dalam setahun. Jurnal ini termasuk jurnal open acces yang memungkinkan penulis dari berbagai lintas dapat elaborasi untuk menulis di jurnal ini. Jurnal ini merupakan buah pemikiran dari terhadap bidang Ilmu khususnya Pendidikan. Jurnal ini ...