Agroteksos
Vol 33 No 2 (2023): Jurnal Agroteksos Agustus 2023

PEMANFAATAN SUMBERDAYA LOKAL PENGGANTI PUPUK ANORGANIK PADA BUDIDAYA TANAMAN CABAI

Salta, Legina Aldaeska (Unknown)
Suwardji, Suwardji (Unknown)
Fauzi, M Taufik (Unknown)
Sudharmawan, AA (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2023

Abstract

Permintaan cabai yang meningkat harus diimbangi dengan peningkatan produksi yang dilakukan dengan penambahan pupuk organik yang bertujuan untuk tetap menjaga lingkungan. Penelitian ini mengkaji tentang penggunaan pupuk kandang ayam dan sapi dalam memenuhi kebutuhan budidaya tanaman cabai. Metode penelitian menggunakan metode deskriptif yaitu dengan melakukan pengumpulan data sekunder yang diperoleh melalui jurnal, buku, dan artikel serta sumber lainnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan pupuk kandang ayam dan pupuk kandang sapi dapat mengurangi penggunaan pupuk anorganik tanpa mengurangi produksi tanaman cabai.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Agroteksos

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Agroteksos merupakan jurnal pertama yang diterbitkan oleh Fakultas Pertanian Universitas Mataram. Agroteksos terdaftar di LIPI dengan p-ISSN (p-ISSN No. 0852-8268) pada 25 Mei 2007, dan e-ISSN (e-ISSN No. 2685-4368) pada 19 Juli 2019, Agroteksos menerbitkan minimal 6 artikel dalam satu edisi yang ...