Jurnal Malikussaleh Mengabdi
Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Malikussaleh Mengabdi, April 2024

Asah Asih Asuh Interaksi Pelatih dan Adik Didik Silat Perisai Diri

Asrianda, Asrianda (Unknown)
Wibowo, Patmono (Unknown)
ZA, Nasrul (Unknown)
Zulfadli, Zulfadli (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2024

Abstract

Pengabdian masyarakat bertujuan untuk memahami dan mengembangkan interaksi antara pelatih dan adik didik dalam perguruan Silat Perisai Diri. Pendekatan Asah, Asih, dan Asuh digunakan sebagai kerangka kerja meningkatkan keterampilan dan karakter adik didik. Serta memperkuat hubungan antar anggota perguruan. Pengabdian  melibatkan observasi, wawancara, dan partisipasi aktif dalam latihan rutin. Berguna untuk mengidentifikasi tantangan dan peluang dalam interaksi pelatih-adik didik. Hasil dari pengabdian. menunjukkan bahwa penerapan konsep Asah, Asih, Asuh oleh pelatih dapat meningkatkan motivasi, keterampilan, dan karakter adik didik. Hubungan emosional yang terbentuk melalui pendekatan, memberikan dampak positif terhadap semangat dan kepercayaan diri adik didik.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jmm

Publisher

Subject

Religion Humanities Environmental Science Social Sciences Other

Description

Jurnal Malikussaleh Mengabdi (JMM) diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Malikussaleh (LPPM UNIMAL) adalah peer-reviewed journal yang memuat artikel-artikel ilmiah dari berbagai disiplin ilmu yang diadopsi dalam berbagai aktivitas pengabdian kepada ...