JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT
Vol 12 No 3 (2024): Vol 12 No 3 September 2024

ANALISIS RENDAHNYA DAYA MENYIMAK MAHASISWA

Yanida Bu’ulolo (Universitas Nias)
Osisio Bu’ulolo (Universitas Nias)
Sararateoli Telaumbanua (Universitas Nias)
Nofiber Mariance Zalukhu (Universitas Nias)



Article Info

Publish Date
15 Sep 2024

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan sebuah hambatan atau factor yang menyebabkan rendahnya keterampilan menyimak mahasiswa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif untuk memperoleh data secara sistematis, factual dan akurat. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dokumentasi, observasi, dan wawancara. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa rendahnya keterampilan menyimak terdapat dari beberapa factor antara lain factor psikologi, factor internal, factor eksternal dan factor fisik. Oleh karena itu, dosen sangat berperan penting dalam proses meningkatkan daya menyimak mahasiswa.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ED

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Education and Development merupakan publikasi karya ilmiah dari hasil penelitian, pendidikan dan pengembangan ilmu pengetahuan, baik sosial, budaya dan lingkungan. Sebagai upaya untuk mewujudkan visi dan misi di Perguruan Tinggi. Jurnal Education and development mewadahi hasil pemikiran dan ...