Jurnal Ilmiah Multidisiplin Keilmuan Mandira Cendikia (JIMK-MC)
Vol. 2 No. 14 (2024)

Urgensi Literasi Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Anak

Annisa Nuraisyah Annas (Unknown)
Imas Baguna (Unknown)
Firmansah Kobandaha (Unknown)
Sutri A. Salasa (Unknown)
Yustika Ilomata (Unknown)
Mochamad Nuzul Hikmah Abdul (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2024

Abstract

Jurnal ini bertujuan untuk membahas bagaimana literasi mempengaruhi kemampuan berpikir kritis anak. Jurnal ini mengunakan metode studi pustaka. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa keterampilan literasi yang baik berhubungan erat dengan kemampuan anak untuk menganalisis informasi, membuat keputusan, dan memecahkan masalah secara efektif, merangkum berbagai studi dan teori tentang literasi dan berpikir kritis, serta menawarkan strategi untuk mengembangkan keterampilan ini di kalangan anak-anak

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

mdi

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Jurnal Ilmiah Multidisiplin Keilmuan Mandira Cendikia (JIMK-MC) adalah Jurnal Penelitian untuk scope Multidisiplin Ilmu, dengan scope keilmuan seperti Ilmu Komputer, Kemasyarakatan, Manajemen, Ekonomi, Matematika, Humaniora, Agama, Ilmu Hukum, Pendidikan, Pertanian, Sastra, Teknik, Kesehatan ...