SOLIDEO Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 2 No. 1 (2024): Solideo

PEMBINAAN TENTANG PEMAHAMAN TRITUNGGAL DIKALANGAN GENERASI MUDA

Montang, Ricky Donald (Unknown)
Anthoni, Jean (Unknown)
Elias, Thomson Framonty E (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Mar 2024

Abstract

Doktrin tentang Tritunggal merupakan doktrin Kristen yang sangat sulit untuk dipahami sehingga seringkali menimbulkan kontroversi dan berbagai macam pertanyaan. Karena itu doktrin ini harus dijelaskan dengan baik sehingga bisa memahaminya dengan baik dan benar. Metodenya dalam bentuk ceramah dan diskusi, metode ceramah disampaikan dalam bentuk power point sehingga memudahkan untuk memahaminya sementara bentuk diskusi supaya bisa mengukur sejauh mana pemahaman generasi muda tentang doktrin Tritunggal. Hasilnya, setelah diskusi terlihat bahwa awalnya generasi muda masih kurang paham mengenai Tritunggal tetapi setelah dijelaskan mereka suamu mulai memahami dengan baik dan benar mengenai doktrin Tritunggal

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jsg

Publisher

Subject

Religion Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

SOLIDEO Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas Kristen Papua merupakan jurnal pengabdian yang menampung artikel kegiatan pengabdian masyarakat dari dosen dan mahasiswa dalam ruang lingkup bersifat umum atau multidisiplin ilmu. Jurnal SOLIDEO merupakan jurnal ilmiah yang terbit tiga kali dalam ...