Konstruktivisme : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
Vol 11 No 1 (2019): Konstruktivisme : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran

PENGEMBANGAN KETERAMPILAN MENULIS ILMIAH MAHASISWA MELALUI KLINIK PENULISAN

Istikomayanti, Yuswa (Unknown)
Mitasari, Zuni (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 2019

Abstract

Hasil penyusunan perangkat, uji validasi, dan uji terbatas telah menghasilkan perangkat kurikulum klinik penulisan ilmiah yang valid atau sesuai dengan kebutuhan. Hasil uji lapangan atau disseminasi terbatas menghasilkan peningkatan gain skor pada aspek keterampilan menulis ilmiah dan keterampilan berfikir kritis atau penalaran, serta komunikasi. Perbandingan perlakuan guided inquiry dan independent inquiry pada kedua populasi menunjukkan hasil yang berbeda. Hasil analisis keterampilan penalaran mahasiswa sebagian besar dalam taraf pemikir pemula dan sebagian kecil dalam taraf pemikir mandiri. Hasil ini menurut analisis SWOT merupakan pemacu untuk lebih meningkatkan strategi pengembangan mahasiswa salah satunya melalui pembinaan komunitas penalaran dengan meningkatkan sinergisme kegiatan penalaran mahasiswa oleh dosen sebidang ilmu atau interdisipliner dalam tingkat program studi, fakultas bahkan universitas.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

konstruktivisme

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Konstruktivisme : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran publishes the original papers of research articles or reviews discussing the issues of primary to higher education in the fields of: Language and language education Social and humanities education Science education Education issues and policy ...