Journal of Economics, Management, Accounting and Computer Applications
Vol. 1 No. 1 (2024)

Pengaruh Insentif Dan Locus of Control Terhadap Kinerja Karyawan pada Koperasi Simpan Pinjam Syariah

Baharuddin Baharuddin (Universitas Muslim Maros)
Muh. Alam Nasyrah Hanafi (Universitas Muslim Maros)
Muhammad Nurjaya (Universitas Muslim Maros)



Article Info

Publish Date
08 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan dilakukan untuk mengetahui pengaruh insentif dan locus of control terhadap kinerja karyawan pada pada Koperasi Simpan Pinjam Syariah Bakti Huria Syariah Makassar. Variabel yang digunakan adalah insentif dan locus of control dan kinerja karyawan. Metode pengumpulan data melalui kuesioner yang dibagikan kepada Karyawan koperasi Simpan Pinjam Syariah Bakti Huria Syariah Makassar. Sampel yang diambil sebanyak 40 responden dengan teknik pengambilan sampel jenuh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial variabel insentif berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, secara parsial variabel locus of control berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Sedangkan secara simultan variabel insentif dan locus of control berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jemaca

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Engineering

Description

Journal of Economics, Management, Accounting and Computer Applications (JEMACA) is published by the Institute Of Advanced Knowledge and Science in helping academics, researchers, and practitioners to disseminate their research results. JEMACA is a blind peer-reviewed journal dedicated to publishing ...