Cendikia Pendidikan
Vol. 8 No. 10 (2024): Sindoro Cendikia Pendidikan

PERAN UPACARA BENDERA DALAM MEMBENTUK KARAKTER NASIONALISME PADA PESERTA DIDIK SD NEGERI 1 TEMPURAN

Faradila Putri Tazkhiya (Unknown)
Intan Tri Utami (Unknown)
Ireneus Chandra Lintang Sasmita (Unknown)
Endrise Septina Rawanoko (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Dec 2024

Abstract

Upacara bendera di sekolah memiliki peran yang signifikan dalam membentuk karakter nasionalisme pada peserta didik, terutama di tingkat Sekolah Dasar (SD). Kegiatan ini tidak hanya berfungsi sebagai bentuk penghormatan terhadap simbol negara, tetapi juga sebagai sarana untuk menanamkan nilai-nilai nasionalisme. Artikel ini membahas peran upacara bendera dalam memupuk karakter nasionalisme peserta didik dengan menyoroti aspek-aspek penting yang terjadi selama pelaksanaan upacara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode observasi langsung. Peneliti menggunakan metode observasi langsung yaitu peneliti terjun langsung ke sekolah dasar dengan mengamati secara langsung bagaimana upacara bendera berlangsung dan mengamati sikap peserta didik selama upacara berlangsung. Pengumpulan data yang dipakai adalah teknik observasi, pengisian angket oleh peserta didik, dan dokumentasi.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

sindorocendikiapendidikan

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics

Description

Sindoro: Cendikia Pendidikan. Jurnal ini terbit tiap bulan dalam setahun. Jurnal ini termasuk jurnal open acces yang memungkinkan penulis dari berbagai lintas dapat elaborasi untuk menulis di jurnal ini. Jurnal ini merupakan buah pemikiran dari terhadap bidang Ilmu khususnya Pendidikan. Jurnal ini ...