Abdi Kimia : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 2 No 1 (2024): Jurnal Edisi Desember

PKM PEMBUATAN LAMPU UBLIK ARTISTIK SEBAGAI LAMPU ALTERNATIF RAMAH LINGKUNGAN BAGI MAHASISWA JURUSAN KIMIA

Hasri (Unknown)
Eka Pratiwi, Diana (Unknown)
M, Munawwarah (Unknown)
Putri Rizal, Haryanti (Unknown)
Ummas Genisa, Marlina (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2024

Abstract

Ublik ramah lingkungan dapat meningkatkan kesejahteraan dengan memberikan pencahayaan yang lebih baik tanpa mengorbankan kualitas udara. Sebaliknya, lampu ublik dengan bahan bakar minyak tanah dapat menciptakan risiko kesehatan masyarakat karena paparan polusi udara yang tinggi. Kegiatan inti dilakukan dengan durasi sekitar 150 menit termasuk tahap persiapan, kemudian dilanjutkan dengan melaksanakan Forum Group Discussion (FGD). Para peserta sangat antusias dalam mengikuti kegiatan ini. Hal ini terlihat dari jumlah peserta mahasiswa jurusan Kimia yang mengikuti kegiatan ini yaitu sebanyak 22 orang. Tim pelaksana melakukan observasi dan evaluasi diketahui bahwa lebih dari 75 % peserta yang telah mampu membuat lampu ublik artistik yang ramah lingkungan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

abdikimia

Publisher

Subject

Humanities Chemistry Education Social Sciences Other

Description

Focus and Scope This journal publishes research articles on various innovation education that are interesting and have an impact on the development of education. The journal publishes articles on interdisciplinary content and cross-field dimensions related to education from various cultural ...