Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 5 No. 6 (2024): Vol. 5 No. 6 Tahun 2024

PEMBUKUAN SEDERHANA PADA KELOMPOK KULINER PONDOKAN KELANA

Marlinda, Charly (Unknown)
Utami, Ranti (Unknown)
Salihi, Salihi (Unknown)
Sandra, Evita (Unknown)
Furbani, Adelya Dwi (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Dec 2024

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentang pembukuan sederhana bagi anggota Kelompok Kuliner Pondokan Kelana di Desa Penaga, Kabupaten Bintan. Metode yang digunakan adalah metode pendampingan berupa pelatihan. Pada proses pembuatan pembukuan sederhana ini terdapat pencatatan laporan keuangan untuk menunjang ibu-ibu memudahkan pengelolaan keuangan usaha. Analisa yang dilakukan berfokus pada permasalahan dari Pembukuan Usaha. Analisa tersebut menghasilkan penyelesaian masalah berupa program yang kami lakukan yaitu “Pendampingan Pembuatan Pembukuan Sederhana pada Kelompok Kuliner Pondokan Kelana” di Desa Penaga dan melakukan pelatihan mengenai pembukuan sederhana UMKM

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

cdj

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions Public Health

Description

ommunity Development Journal : Jurnal Pengabdian masyarakat di terbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Pahlawan yang berisikan tentang hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya Kesehatan, ...