Journal of Education Research
Vol. 5 No. 4 (2024)

Transformasi Karier: Studi Perbandingan Alumni SMKN 3 dan 4 Banjarmasin Pasca Implementasi Kurikulum Merdeka

Sari, Nina Permata (Unknown)
Setiawan, Muhammad Andri (Unknown)
Makaria, Eklys Cheseda (Unknown)
Novitawati, Novitawati (Unknown)
Rizani, Salwaa Alma (Unknown)
Refli, Muhammad (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan hasil evaluasi program layanan Bimbingan dan Konseling (BK) pada alumni SMKN 3 dan SMKN 4 Banjarmasin pasca implementasi Kurikulum Merdeka. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif komparatif dengan data dari 188 alumni yang dikumpulkan melalui kuesioner terstruktur. Analisis data menunjukkan perbedaan signifikan antara kedua sekolah, di mana SMKN 4 Banjarmasin memiliki hasil evaluasi yang lebih tinggi dibandingkan SMKN 3. Temuan ini menunjukkan bahwa layanan BK yang lebih adaptif dan terstruktur memberikan dampak positif terhadap kesiapan karier alumni. Penelitian ini menekankan pentingnya evaluasi berkelanjutan dan peningkatan kualitas layanan BK di sekolah kejuruan untuk mendukung kesiapan kerja lulusan di era Kurikulum Merdeka.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jer

Publisher

Subject

Humanities Education Mathematics Social Sciences

Description

Journal of Education Research is a peer-refereed open-access journal which has been established for the dissemination of state of the art knowledge in the field of education. This Journal is published for time per year at March, June, September and December by Perkumpulan Pengelola Jurnal PAUD ...