Jurnal Pengabdian Sosial
Vol. 2 No. 1 (2024): November

Sosialisasi Pentingnya Mencegah Pernikahan Dini Kepada Siswa Siswi SMPN 06 Lembah Melintang

Nasution, Liantha Adam (Unknown)
Simatupang, Vera Aulia (Unknown)
Lestari, Dalilah (Unknown)
Rambe, Nurul (Unknown)
Rukiah, Rukiah (Unknown)
Apriyani, Faridah (Unknown)
Juita, Nora (Unknown)
Lubis, Restu (Unknown)
Saputra, Andy (Unknown)
Maulana, Zulhan (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Nov 2024

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk memberikan wawasan kepada siswa-siswi SMPN 06 Lembah Melintang agar terhindar dari pernikahan dini. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini ialah metode penjelasan materi tentang pernikahan dini yang meliputi: Pengertian pernikahan dini, hukum pernikahan, Dampak pernikahan, Cara penjegahan pernikahan dini, yang di ikuti 90 siswa-siswi SMPN 06 Lembah Melintang. Pengabdian ini dilaksanakan satu hari yaitu pada tanggal 19 Juli 2024. Pengabdian yang dilakukan mendapatkan respon yang baik dari siswa-siswi dan mereka antusias dalam mengikutinya.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jps

Publisher

Subject

Religion Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Sosial published every month (12 times a year), contains disseminates every thought and idea on the results of research and the use of technology to be implemented to the public, including field of science; Mathematics and Natural Sciences, Applied, Social, Law, Culture, Economics, ...