JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA)
Vol. 12 No. 2 (2024): JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA)

ANALISIS MANAJEMEN KURIKULUM 2013 DAN PERBEDAANNYA TERHADAP KURIKULUM MERDEKA PADA PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK PENGELASAN DI SMK NEGERI 4 AMBON

Talubun, Clementina (Unknown)
Ratumanan, Tanwey (Unknown)
Sahalessy, Arnold (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manajemen dan hambatan Kurikulum 2013 serta solusi untuk mengatasi hambatan manajemen kurikulum, dan perbedaannya dengan Kurikulum Merdeka. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dengan tempat penelitian berlokasi di SMK Negeri 4 Ambon. Pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Keabsahan data menggunakan triangulasi sumber, teknik dan waktu. Teknik analisis data dengan cara reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menujukkan bahwa manajemen Kurikulum 2013 belum dilaksanakan dengan baik, karena masih terdapat banyak hambatan dalam perencanaan, pelaksanaan serta evaluasi manajemen Kurikulum 2013.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

judika

Publisher

Subject

Education

Description

JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA) merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan Fakultas Pendidikan dan Ilmu Keguruan, Universitas Singaperbangsa Karawang. Konten jurnal meliputi tulisan hasil penelitian atau kajian teoretis pada bidang pendidikan secara umum. Jurnal ini terbit dua kali setahun. ...